Tips Untuk Meningkatkan Kwalitas Sperma
Sebuah
hasil penelitian di journal Fertilitas dan Sterilitas menemukan bawa pria yang
banyak mengkonsumsi buah dan sayuran yang banyak mengandung antioksidan
ternyata memiliki kwalitas sperma yang lebih baik, entah dalam konsentrasi
sperma, gerak maupun volume.
Dari
hasil penelitian diketahui bahwa pria yang banyak mengkonsumsi makanan kaya
serat, karbohidrat, antioksidan, kaya asam folat vitamin C dan lipocen akan memiliki
sperma dengan kwalitas semen normal.
Untuk itu
pria yang ingin meningkatkan kwalitas sperma disarankan untuk mengkonsumsi
makanan seperti
Asam
folat pada bayam, asparagus dan kacang-kacangan
Lipocen
pada tomat, semangka dan anggur
Vitamin C
pada brokoli, jeruk dan strobery
Hal-hal yang perlu dilakukan agar sperma memiliki kwalitas terbaik
1.
Kurangi Stres
Stres
merupakan penyebab utama menurunnya gairah seksual, selain itu stress juga
sangat berpengaruh pada hormone reproduksi
2. Olahraga teratur
Olahraga
teratur dapat meningkatkan kesehatan tubuh, termasuk juga kesehatan organ
reproduksi. Akan tetapi olahraga yang berlebihan dapat menurunkan kwalitas
sperma.
3. Makan buah dan sayuran
Buah
dan sayuran yang benyak mengandung antioksidan sangat baik untuk meningkatkan
kwalitas sperma.
4. Konsumsi Multivitamin
Multivitamin
yang dikonsumsi setiap hari dipercaya dapat memenuhi kebutuhan tubuh akan zinc,
asam folat dan selenium, yang merupakan nutrisi untuk produksi sperma.
5. Berhenti merokok dan alcohol
Merokok
diketahui dapat mempengaruhi jumlah sperma. Seorang perokok memiliki jumlah
sperma lebih sedikit dibanding bukan perokok.
Alkohol
juga merupakan salah satu penyebab turunnya kwalitas sperma. Alkohol dapat
meningkatkan jumlah estrogen yang akan mempengaruhi sperma.
6. Kurangi hubungan intim
Hubungan intim yang sering dilakukan dapat
mengakibatkan sperma menjadi sedikit dan encer. Hubungan intim yang dilakukan
setiap hari apalagi masturmasi akan mempengaruhi kepadatan dari sperma.
Kwalitas sperma yang baik akan sangat berpengaruh terutama bagi pasangan yang sedang berusaha untuk mendapatkan keturunan.
Bertambah pengetahuan lagi nih bang tentang sperma,selain dari makanan laut ternyata sayuran dan buahan juga bagus untuk sperma.
ReplyDeletetambah pengetahuan neh, emang semakin sering semakin encer ya pak?
ReplyDeletemakasih sobat infonya.. tambah pengetahuan..
ReplyDelete